Salah fardhu adalah salat yang wajib dilaksanakan oleh orang Islam yang beriman. Salat sunnah berarti salat yang kalau dikerjakan berpahala dan kalau tidak dikerjakan tidak apa-apa.
Salat sunnah munfarid adalah salat sunnah yang dilaksanakan secara individu atau sendiri.
Apa saja contoh salat sunnah munfarid?
Berikut contohnya.
1. Salat rawatib.
2. Salat Tahiyatul masjid.
3. Salat intikharah.
Itulah tiga contoh salat sunnah munfarid.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "3 Contoh Salat Sunnah Munfarid"
Post a Comment